Wabup Made Kasta Hadiri Puncak Karya Ngusaba Desa dan Ngusaba Nini Pusa Puseh Desa Adat Akah
Bertepatan dengan Rahina Purnama Kedasa, Wakil Bupati Klungkung, I Made Kasta didampingi Ny. Sri Kasta mengikuti puncak upacara Karya Ngusaba Desa dan Ngusaba Nini di Pura Puseh Desa Adat Akah, Kecamatan Klungkung, Minggu (28/3). Upacara ini merupakan ritual tiga tahun sekali yang digelar bertepatan dengan Rahina Purnama Kedasa. Wabup Made Kasta yang juga tokoh di … Baca Selengkapnya