Bongkar Baliho/ Spanduk Hari Suci Nyepi Tahun Caka 1943 20/03/2021 oleh IB. Gede Agung Darmita, S.Kom., M.Kom Jumat, 19 Maret 2021 Bidang Komunikasi melakukan pembongkaran baliho/ spanduk di seputaran Kecamatan Klungkung, Kecamatan Banjarangkan dan di kecamatan Dawan. Salam Gema Santi