TOSS Center Dilengkapi Dengan Mural Edukasi
Berbagai upaya terus dilakukan untuk menata Tempat Olah Sampah Setempat (TOSS) Center agar semakin indah dan rapi, salah satunya kini TOSS Conter dilengkapi dengan mural edukasi. Hal tersebut terlihat, ketika Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta meninjau TOSS Center, Dusun Karangdadi, Desa Kusamba, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, Kamis (13/5). Turut hadir mendampingi Bupati Suwirta Kepala Dinas … Baca Selengkapnya