Bebaskan Klungkung dari Iklan Rokok, Bupati Suwirta Turunkan Iklan Rokok
Bupati Klungkung, I Nyoman Suwirta menurunkan reklame atau iklan rokok yang terpasang di beberapa warung di Dusun Payungan, Desa Selat Klungkung, Kamis (29/4). Penurunan itu dilakukan Bupati Suwirta usai meninjau proses pembokaran rehab rumah di desa setempat.Warung-warung di sepanjang Jalan Payungan Takedan, Desa Selat kedapatan tertempel iklan rokok pada sisi luar pintu dan tembok warungnya. … Baca Selengkapnya