Ketua TP PKK Kabupaten Klungkung Dampingi Ny. Putri Suastini Koster Kunjungan Sosial di Nusa Penida
Ketua TP PKK Kabupaten Klungkung, Ny. Ayu Suwirta dampingi Ketua TP PKK Provinsi Bali, Ny. Putri Suastini Koster melaksanakan Kunjungan Sosial di Wantilan Pura Dalem Ped, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Kamis (1/4). Kunjungan ini dalam rangka Memperingati Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK yang ke-49 yang diawali dengan melaksanakan persembahyangan bersama. Turut hadir Ketua Ikatan … Baca Selengkapnya