Tinjau Pelabuhan Sampalan, Menhub: Tahun Baru Siap Beroperasi
Menteri Perhubungan (Menhub), Budi Karya Sumadi meninjau progress pembangunan Pelabuhan Sampalan, Nusa Penida, Sabtu (15/5/2021). Hadir langsung mendampingi, Bupati Klungkung, I Nyoman Suwirta, Kapolres Klungkung, AKBP Bima Aria Viyasa, Sekrataris Daerah Kabupaten Klungkung, I Gede Putu Winastra, Kadis Perhubungan, I Nyoman Sucitra serta Camat Nusa Penida, I Komang Widiasa Putra.Menhub, Budi Karya Sumadi merasa sangat … Baca Selengkapnya