Membangun Dari Titik Ungkit, Bupati Suwirta Paparkan Potensi Klungkung
Bupati Klungkung, I Nyoman Suwirta didaulat menjadi narasumber pada Travel Expo Aplikasi Manajemen MBP 2021 Diploma IV Manajemen Bisnis Perjalanan Politeknik Pariwisata Bali. Acara tersebut berlangsung di Gedung Wdyatula MICE Politeknik Pariwisata Bali, Nusa Dua, Bali, Jumat (7/5/2021). Kegiatan ini mengusunng tema “PROTOCOL” Professional Online Travel Expo and Collaboration.Bupati Suwirta dalam paparannya mengatakan, percepatan pembangunan … Baca Selengkapnya